Info Penting yang Harus ada di Lebel Kemasan

     Lebel Kemasan

Lebel adalah suatu tanda berupa tulisangambar atau bentuk pernyataan lain yang disertakan pada wadah atau pembungkus yang memuat tentang informasi produk yang ada didalamnya sebagai keterangan tentang produk yang dikemas. Selain sebagai pengenal lebel juga pembeda dari suatu produk pangan. Karena itu, selain nama yang menarik, disain kemasan produk juga perlu diperhatikan. Semakin unik disain produk, dapat menjadi ilai tambah suatu produk. Setidaknya ada delapan jenis informasi yang bisa diketahui dari lebel kemasan produk pangan, yaitu :

  1. Sertifikasi halal
  2. Nama Produk
  3. Merk Dagang/Cap
  4. Komposisi
  5. Netto atau berat bersih produk
  6. Informasi Nilai Gizi
  7. Nama Pembuat/Produsen
  8. Nomor Registrasi Dinas Kesehatan
  9. Keterangan Kadarluwarsa
  10. Tanggal dan Tahun Produksi
  11. Sertifikat Produk Pengguna Tanda SNI
Contoh Pelebelan yang baik

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Info Penting yang Harus ada di Lebel Kemasan"

Post a Comment