Cara membuat es krim rumput laut enak dan lezat

     Es krim rumput laut adalah produk es krim dengan penambahan rumput laut dari jenis Eucheuma Cottinii. Inovasi es krim rumput laut ini adalah salah satu bentuk diversifikasi dan pekrim manfaatan rumput laut sebagai pangan Nasional
     Keunggulan es krim rumput lauy ini adalah rendah lemak, mengandung serat pangan, tampa bahan pengawet dan dapat dikembangkan dalam skala UMKM.


Es krim rumput laut


Bahan
  1. Rumput laut yang telah direndam
  2. Susu skim
  3. Susu full krim
  4. Santan kental
  5. Gula pasir
  6. CMC
  7. GMS
  8. Kuning Telur
  9. Garam
  10. Air
  11. Essence
Peralatan
  1. Blender
  2. Freezer
  3. Hand Mixer
  4. Panci Perebusan
  5. Pisau
  6. Talenan
  7. Wadah
Proses Pembuatan Es Krim Rumput Laut
  1. Bahan baku 
  2. Perendaman dan pencucian kurang lebih 2 hari
  3. penimbangan 
  4. Pembelenderan
  5. Homogenasi adonan rumput laut dan bahan lainnya
  6. Pasteurisasi suhu 80 C, selama 5 sd 10 menit
  7. Pendinginan
  8. pncetakan dengan alat pencetak es krim
  9. Pengemasan
  10. Pembekuan
Nilai Gizi Es Krim Rumput Laut per 100 g
  1. Kadar Air             67,29%
  2. Karbohidrat          23,55%
  3. Kadar Abu           0,58%
  4. Kadar Protein       2,74%
  5. Kadar lemak         5,84%
  6. Serat Pangan         5,12%

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara membuat es krim rumput laut enak dan lezat"

Post a Comment